Rumah Yatim Cabang Lampung menyalurkan bantuan Biaya Hidup bagi sebanyak 31 mustahik dari kelompok Lanjut Usia (Lansia) yang memiliki kondisi fisik cacat atau disabilitas. Bantuan-bantuan tersebut disalurkan bagi para...
Sabtu (17/10) lalu, Rumah Yatim Regional Jabodetabek menyalurkan bantuan biaya hidup kepada 45 warga RT.06/RW.08, Kelurahan Cipedak, Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan. Nina, Relawan Rumah Yatim, mengabarkan mayoritas penerima manfaat...
Mundarni (70), sudah bertahun-tahun bertahan hidup seorang diri. Keadaan itu tepat sejak suaminya meninggal dunia. Dalam memenuhi kebutuhan harian, Mundarni mencari sesuap nasi dari hasil bekerja sebagai buruh tani...
Bantuan biaya hidup terus masif disalurkan Rumah Yatim sebagai salah satu program untuk membantu memenuhi kebutuhan ekonomi masyarakat prasejahtera. Kali ini, bantuan tersebut menyasar kepada 12 lansia di Jalan...
Botol bekas minuman kemasan mungkin tak ada artinya bagi sebagian orang. Namun bagi pasangan suami-istri Kakek Anda (56) dan Nenek Tami (52), barang bekas tersebut sangat bernilai ekonomis serta...
Sebagai bentuk kepedulian terhadap para lansia, Rumah Yatim terus masif menyalurkan bantuan melalui program Bantuan Biaya Hidup. Kali ini penyaluran dilakukan di Kapling Bukit Indah RT 01 RW 23,...
Mengawali bulan Oktober 2020, Rumah Yatim terus masif melakukan penyaluran hingga ke berbagai daerah di pelosok Nusantara. Kali ini penyaluran dilakukan oleh Rumah Yatim Cabang Yogyakarta di Dusung Sureng...
Ridwan ( 67 ), merupakan salah satu warga Kota Banjarbaru yang bermukim di Sungai Tiung Cempaka, Kalimantan Selatan. Di usianya yang sudah mencapai setengah abad ini, Ridwan harus terus...
Sebanyak 24 warga prasejahtera di Kelurahan Lamaru, Kecamatan Balikpapan Timur, Kota Balikpapan, mendapat bantuan biaya hidup, pada Kamis (24/9). Bantuan tersebut disalurkan Rumah Yatim Cabang Kalimantan Timur sebagai upaya...
Larasa merupakan seorang lansia berusia sekitar 50 tahun yang hidup sebatang kara di Kelurahan Lamaru RT 51, Kecamatan Balikpapan Timur, Kota Balikpapan. Istrinya telah lama meninggal dunia, serta kedua...